Sabtu, 20 Juli 2013

Filled Under:
,

Pendaftaran UM UNIB

Pendaftaran UM UNIB 2013 diploma

Langkah pertama yang harus di lakukan pendaftar adalah dengan melakukan pembayaran
biaya ujian ke Kantor Bank BTN cabang Bengkulu dan di   cabang Bank BTN lain di seluruh
Indonesia tidak termasuk Kantor Pos yang bekerja sama dengan Bank BTN. Waktu
Pendaftaran dari tanggal 8 s.d. 29 Juli 2013. Setelah sampai di Kantor Bank BTN yang dituju,
pendaftar langsung ke Teller dan menyampaikan ke teller untuk membayar biaya ujian UM
Universitas Bengkulu dengan Biaya Pendaftaran : Rp 150.000

Setelah melakukan pembayaran biaya ujian di Bank BTN, pendaftar akan memperoleh
formulir kwitansi pembayaran yang sah dan sudah berisi Nama Mahasiswa dan Kode Akses
untuk mengakses website pendaftaran online di um.unib.ac.id,

Langkah selanjutnya adalah dengan mengakses laman um.unib.ac.id secara online
melalui jaringan internet yang bisa di akses selama 24 jam,

Setelah biodata di isi dan lengkap langkah selanjutnya adalah dengn mencetak kartu peserta
ujian dan menanda tanganinya lalu menyimpannya. Untuk mencetak kartu peserta dapat
mengklik menu Cetak Kartu Peserta Di sebelah kanan tampilan web.

Calon peserta menandatangani Kartu Tanda Bukti Pendaftaran yang berlaku sebagai Kartu     Tanda Peserta UM 2013, apabila kartu Tanda Bukti Pendaftaran tidak ditanda tangani     maka dianggap tidak syah. Kartu ini harus disimpan dengan baik dan dibawa pada saat     mengikuti ujian tulis maupun ujian keterampilan.

Pengumuman ruangan ujian bisa di akses di um.unib.ac.id pada h-2 Ujian tertulis.
Mengikuti ujian tulis sesuai jadwal dan ruangan ujian, dengan membawa kartu peserta, tanda
pengenal dan perlengkapan Ujian LJK.
Pengumuman hasil ujian bisa di akses di um.unib.ac.id

informasi lebih lengkap


-->
Panduan UM UNIB 2013




0 komentar:

Posting Komentar