Rabu, 24 Juli 2013

Filled Under:

Hasil Seleksi UMB PT

UMB-PT 2013

Perhimpunan SPMB Nusantara bekerjasama dengan 13 Perguruan Tinggi Negeri (PTN) dan 6 Perguruan Tinggi Swasta (PTS) ternama di Indonesia serta IDP Indonesia, menyelenggarakan Ujian Masuk Bersama Perguruan Tinggi (UMB-PT) Tahun 2013.
Kerjasama terjalin dengan penandatanganan nota kesepahaman (MoU) antara P-SPMBN dengan PTN/PTS.

Pengumuman UMB PTN 2013 baru dirilis tanggal 28 juli 2013
Pendaftaran UMB PTS 2013 ditutup sampai tanggal 28 juli 2013



Pengumuman UMBPT 2013 bisa dilihat di sini


Isikan Nomor Peserta UMBPT

SESUAI

dengan yang tertulis pada

Kartu Peserta UMBPT 2013!

Alhamdulillah dan selamat buat teman-teman yang lulus UMBPTN 2013 
 
Universitas Malikussaleh Universitas Syiah Kuala Universitas Sumatera Utara Universitas Negeri Medan Universitas Jambi Universitas Negeri Jakarta Universitas Jenderal Soedirman Universitas Diponegoro Universitas Sebelas Maret Universitas Sultan Ageng Tirtayasa Univeritas Terbuka Universitas Palangka Raya Universitas Borneo Tarakan

Universitas Islam Sumatera Utara Universitas Bakrie Universitas Pancasila Universitas Gunadarma Institut Teknologi Indonesia Universitas Dian Nuswantoro


Jadwal Kegiatan

No Kegiatan Waktu
1 Pendaftaran Online 24 Jam 27 Mei – 19 Juli 2013
2 Pembayaran Biaya Pendaftaran melalui Teller, ATM, iBanking pada Bank BNI 27 Mei – 19 Juli 2013
3 Cetak Kartu Ujian 27 Mei – 20 Juli 2013, Pukul 11.30 WIB
Apabila sampai batas waktu yang ditentukan
belum mencetak kartu dianggap Mengundurkan Diri
4 Ujian Tulis 21 Juli 2013
5 Pengumuman 28 Juli 2013, Pukul 18.00 WIB


P-SPMBN (Perhimpuan Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru Nusantara) sebagai organ penyelenggara seleksi dan penerimaan mahasiswa baru pada perguruan tinggi negeri dan swasta di Indonesia, saat ini menyelenggarakan berbagai seleksi penerimaan antara lain




0 komentar:

Posting Komentar